Asia Stem Cell Center

Vascular Wall Progenitor Cells

Vascular Wall Progenitor Cells​

Sel punca atau sel progenitor (VSC) termasuk sel progenitor endotel, sel progenitor otot polos, pericytes, dan mesenchymal stem cells. VSC dapat menghasilkan sel-sel pembuluh darah fungsional dan matang yang dibutuhkan untuk membangun pembuluh darah. Oleh karena itu VSC memainkan peran penting dalam perbaikan dan regenerasi vaskular, terutama setelah cedera vaskular dan aterosklerosis akibat hiperlipidemia dan diabetes mellitus.